Salam satu aspal…
Bus sekolah ini terlihat cukup keren. Bus berukuran sedang berwarna kuning ini ternyata bus dari Isuzu, tepatnya Isuzu ELF NQR 71. Bus sekolah imoet ini waktu itu saya temui di Gaikindo Indonesia International Auto Show 2018. Kabarnya bus ini sudah digunakan oleh pemerintah untuk transportasi anak sekolah dengan gratis. Mantap…
- Suzuki Ignis Baru 2020
- Pede Berdinas dengan Rubicon, Bupati Karanganyar Malah Nyangkut di Kali
- Bupati Karanganyar Akan Mendapat Kendaraan Dinas Baru Jeep Rubicon
- Mengapa Mobil Esemka Menjadi Kontroversi
- Wuling Confero Irit Apa Nggak
- Launching Resmi di Solo, Ini Dia New Honda BR-V yang Makin Keren
- Honda Experience Bazzar ke 7 Hadir di Solo Square, Buruan Dah Hari Terakhir
- DFSK Glory 560 Meluncur Hari Ini
- New Livina Meluncur, Mesin Mirip XPander
- New Avanza dan New Veloz Launching Hari Ini, Harga Tetap Sob
Ternyata harga bus sekolah Isuzu ELF NQR ini tidak murah. Bayangkan saja, harga sasisnya saja Rp 337,5 juta, dan karoserinya dihargai Rp 350 juta. So, satu unit bus sekolah imoet Isuzu ELF NQR ini dibanderol sebesar Rp 700 juta, dan itu duit semua. Ediaannn…