Salam Satu Aspal!! Tepat di bulan Mei 2016 ini, New Supra Fit R lansiran tahun 2007 kepunyaan aku ini menembus kilometer 99999 pada odometernya. Berarti butuh waktu 9 tahun lebih 2 bulan untuk kembali ke ‘inreyen’ lagi. Continue reading “99999 km bersama New Supra Fit R”