Salam satu aspal Indonesia!
Meski terlihat kurang banyak peminatnya, pabrikan motor Viar tetap bergeliat sob. Setidaknya dari beberapa produk Viar yang terdiri dari motor niaga roda tiga, motor trail, dan motor retro, hanya motor niaga roda tiga yang saat ini banyak penampakannya dijalanan. Nah kali ini pabrikan asal Semarang merilis motor jenis moped atau bebek terbarunya.
Continue reading “Viar Star NX Motor Baru dengan Fitur yang Belum Ada di Bebek Sebelumnya”