satuaspal.com – Sebanyak 1,5 juta sepeda motor telah diekspor Yamaha dan dirayakan dalam seremonial bersama Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Senin 3 Desember 2018 di area Kantor Pusat PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Istimewanya motor ke 1,5 juta yang diekspor adalah skutik MAXI Yamaha yaitu Xmax.
Continue reading “Ekspor Maxi Yamaha “Kebanggaan Indonesia yang Mendunia””Penjualan NMax dan Gear Naik Tajam Saat Pandemi
SATUASPAL.COM – Selamat pagi bro sist, salam satu aspal. Masih dalam suasana Idul Fitri, ijinkan saya mengucapkan minal aidzin wal faidzin mohon maaf lahir dan batin. Mudik tidak… Mudik tidak… Ya mudiklah… Wkwkwkwkwk… Di postingan kali ini saya membawa kabar gembira dari Yamaha nih bro sist. Emange opo… Simak dech mangga sok…
Continue reading “Penjualan NMax dan Gear Naik Tajam Saat Pandemi”Yamaha New NMax 155 2020 Akhirnya Dilaunching
Salam satu aspal mas bro dan salam sayang untuk mbak sist semuanya. Ketemu lagi di satuaspal.com dan kali ini saya akan ikut membahas tentang dilaunchingnya Yamaha NMax 155 2020. Kehadiran Yamaha NMax 155 versi baru ini sudah sangat ditunggu-tunggu kehadirannya oleh para pecinta dunia otomotif. Kita cukup penasaran, bagaimana Yamaha akan mengubah NMax untuk melawan Honda PCX dan juga Honda ADV. Dan akhirnya per kemarin semuanya sudah gamblang, tidak ada lagi yang ditutup-tutupi.
Continue reading “Yamaha New NMax 155 2020 Akhirnya Dilaunching”
Yamaha NMax 155… Metik dengan Harga Jual Kembali Terbaik Tahun 2019… Edian…
Salam satu aspal gan!
Jika seseorang membeli sepeda motor, salah satu yang menjadi pertimbangan adalah harga jual kembali. Ya itulah orang Indonesia gan, logis sih karena motor masih dianggap sebagai investasi. Dan jika sampean mencari motor dengan harga jual kembali terbaik di tahun 2019 ini, jawabannya adalah Yamaha NMax 155.
Continue reading “Yamaha NMax 155… Metik dengan Harga Jual Kembali Terbaik Tahun 2019… Edian…”
NMax 155 Memang Gila
satuaspal.com – NMax 155 memang gila
Tetangga satu rukun tetangga saya tiba-tiba hijrah menjatuhkan pilihan ke Yamaha NMax. Ada tiga keluarga yang tiba-tiba secara hampir berurutan mengganti tunggangannya ke Yamaha NMax. Terbukti pesona Yamaha NMax memang gila!!
Nyatanya memang laris manis… Motor ini mendapatkan penghargaan desain terbaik…
Salam satu aspal…
Ketika berbicara tentang sepeda motor kita tidak akan lepas dari pembicaraan tentang desain. Bahkan desain menjadi salah satu pertimbangan seseorang sebelum dirinya memutuskan untuk meminang sebuah sepeda motor yang diinginkan. Salah satu sepeda motor dengan desain terbaik adalah Yamaha NMax 155. Bahkan desain Yamaha NMax 155 pun diakui oleh Kementerian Perdagangan sebagai yang terbaik pada kategori transportasi sepeda motor.
Continue reading “Nyatanya memang laris manis… Motor ini mendapatkan penghargaan desain terbaik…”
Ini nih, gathering nasional ke 3 Yamaha NMax Club IndonesiaÂ
Ribuan orang member YNCI dan masyarakat umum memadati lokasi gathering nasional ke-3 ini di area Pantai Senggigi, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) pekan lalu. Anggota-anggota YNCI menginap di tenda-tenda camping ground di pinggir pantai, sehingga lebih merasakan suasana alam yang natural.
Continue reading “Ini nih, gathering nasional ke 3 Yamaha NMax Club Indonesia “
Maxi Day di Boyolali Berlangsung Meriah
Hari Minggu, tanggal 25 Februari 2018 Yamaha Jateng menggelar acara Maxi Day. Obyek wisata air Tlatar, Boyolali menjadi tempat yang dipilih pada gelaran even ini. Ratusan bikers Maxi Yamaha dari berbagai kota di Jawa Tengah ikut meramaikan acara ini dengan cara touring bersama menuju ke titik kumpul di obyek wisata air Tlatar.
Continue reading “Maxi Day di Boyolali Berlangsung Meriah”
Yamaha NMax adalah pilihan tepat
satuaspal.com – Yamaha NMax memang pantas laris. Melihat Yamaha NMax bagi saya tidak akan ada bosennya. Lekuk tubuhnya mengalir selaras dari ujung ban depan hingga ujung spakbor belakang. Semuanya klop, tidak ada yang cela, bagi saya, karena sebagian orang ada yang menilai sisi lampu belakangnya agak kurang sip, tapi bagi saya itu sudah sip dan lengkungannya masuk ke desain keseluruhan. Toh arahnya bukan ke arah sporty, jadi nggak perlu desain tajam.
Continue reading “Yamaha NMax adalah pilihan tepat”
Desain Yamaha NMax facelift ala Julak Sendie, kerennn…Â
satuaspal.com – Salam satu aspal kang bro… Tersiar kabar di jagat bloggosphere bahwa kabarnya Yamaha tengah menyiapkan versi facelift dari NMax 155. Bahkan foto spyshot sang maxi skutik yang tengah di test jalan sudah beredar dimana-mana. Nah, kabarnya Yamaha NMax 155 memang akan segera diupdate. Wah mantep ki…
Continue reading “Desain Yamaha NMax facelift ala Julak Sendie, kerennn…Â “