Menurut Asep Dodi yang menjabat sebagai marketing, ada perbedaan busi asli dan palsu seperti pada ulir terminal stud. Yang asli ulir terminal stud terlihat lebih rapi selain itu bagian centre electrode asli dibuat dari bahan tembaga sedangkan yang palsu pakai besi atau kawat biasa.
“Terlihat jelas jika busi asli ada kode produksinya, dan tidak ada pelindung plastik yang biasanya menutupi bagian elektroda,” tambah pria yang model rambutnya belah tengah itu.
Motorplus
Prant
masihh gak bisa bedain 😛
Sama 🙂