Motor Metik Unik Ini Raih Predikat Best of Skutik 125 cc

Pagi guys…

Yamaha Lexi 125 mendapatkan predikat Best of Skutik 125 cc pada ajang Otomotif Award 2020. Nggak heran, ya karena Yamaha Lexi memang dari segala hal keren banget. Dari desain, Yamaha Lexi 125 memiliki desain yang unik sekaligus mewah karena mewarisi desain Maxi Yamaha. Tidak hanya desain, Yamaha Lexi juga unggul di mesin. Yamaha Lexi memiliki kapasitas mesin 125 cc dengan VVA yang khas banget di Maxi Yamaha seperti NMax serta Aerox.

Continue reading “Motor Metik Unik Ini Raih Predikat Best of Skutik 125 cc”

Cewek Ini Punya Usaha Online dan Tertolong Oleh Fitur-fitur Lexi

satuaspal.com – Sob… Kehadiran Yamaha Lexi menurut saya sangat fenomenal. Kenapa… Pertama karena desain Lexi yang benar-benar baru dengan mengadopsi desain Maxi skuter namun dengan dek yang lega. Kedua karena fitur-fitur Yamaha Lexi yang memang komplit banget di kelasnya. Misalnya seperti lampu utama LED yang ukurannya sangat besar, speedo meter besar full digital, keyless, socket charger, dan lain-lain. Dan berikut pada postingan ini ada testimoni cewek pengguna Yamaha Lexi yang memiliki usaha online dan ternyata fitur pada Yamaha Lexi sangat bermanfaat baginya.

Continue reading “Cewek Ini Punya Usaha Online dan Tertolong Oleh Fitur-fitur Lexi”

Terang Benderangnya Lampu Lexi 125


Terang Benderangnya Lampu Lexi 125
Lexi 125 memang terlahir dengan sangat banyak keunggulan. Dari desain khas Eropa, keyless, sub tank suspension, ukurannya yang besar dan tinggi, charger, ukuran ban yang besar dikelasnya, mesin 125 cc 4 klep, VVA, sensor kecepatan yang mirip rem ABS, cakram lebar, dek luas muat galon, dannnn… lampu utama yang terang benderang…
Continue reading “Terang Benderangnya Lampu Lexi 125”

Lexi 125 memang tinggi banget… Tapi pakai cara-cara ini jadi lumayan pendek kok…


Lexi 125 memang tinggi banget… Tapi pakai cara-cara ini jadi lumayan pendek kok…
Lexi 125 memang tinggi banget bro. Jangkauan kaki ke tanah jadi agak susah, karena jok Lexi 125 juga melebar. Ini terkhusus bagi tinggi saya yang hanya 155 cm ya bro, kalau buat sampean mungkin bukan masalah. Tapi bagi saya, duhhh… Saya pernah nyoba Aerox dan NMax juga, dan dari ketiganya yang paling tinggi memang Lexi dan NMax yang paling rendah seat hightnya.
Continue reading “Lexi 125 memang tinggi banget… Tapi pakai cara-cara ini jadi lumayan pendek kok…”

Baru Sebulan Dilaunching Shockbreaker Belakang Lexi Sudah Miring


Baru Sebulan Dilaunching Shockbreaker Belakang Lexi Sudah Miring
Lexi 125 baru dilaunching sebulan yang lalu, tepatnya di 17 April 2018, tapi apa yang terjadi… Ternyata shockbreaker belakang Yamaha Lexi 125 yang bukan tipe S ini sudah miring. Yamaha Lexi 125 sendiri memakai shockbreaker belakang tunggal dan tanpa sub tank suspension, berbeda dengan Yamaha Lexi S 125 yang memang mengaplikasi model shockbreaker tabung.
Continue reading “Baru Sebulan Dilaunching Shockbreaker Belakang Lexi Sudah Miring”

Ngeri Juga Lexi… Bulan April Laku Segini Banyak…


Ngeri Juga Lexi… Bulan April Laku Segini Banyak…
Hadir pertama kali pada tanggal 17 April 2018, Yamaha Lexi terus menebarkan pesonanya. Yamaha memang sepertinya secara khusus terus mempromosikan si sexy ini dengan berbagai event yang digelar dimana-mana. Event terakhir yang satuaspal.com kunjungi adalah Lexi Exhibition di Solo beberapa waktu lalu. Satuaspal.com menyaksikan langsung antusiasme pengunjung terhadap Yamaha Lexi 125.
Continue reading “Ngeri Juga Lexi… Bulan April Laku Segini Banyak…”

Yamaha Jateng Resmi Melaunching Lexi 125 untuk Pasar Jawa Tengah


Yamaha Jateng Resmi Melaunching Lexi 125 untuk Pasar Jawa Tengah
Yeah dulur… Bertempat di Solo Square Mall Jl. Slamet Riyadi Solo, Sabtu tanggal 12 Mei 2018, Yamaha Jateng secara resmi melaunching produk terbaru mereka Yamaha Lexi 125. Yamaha Lexi 125 adalah sepeda motor metik keluarga baru Maxi Yamaha yang mengisi segmen 125 cc. Namun yang ini bukan 125 cc biasa mas bro, karena Lexi 125 telah dibekali dengan VVA atau Variable Valve Actuation yang juga disematkan pada Yamaha NMax 155 dan Aerox 155.
Continue reading “Yamaha Jateng Resmi Melaunching Lexi 125 untuk Pasar Jawa Tengah”

Solo Square Rame… Lexi Bikin Pengunjung Penasaran…


Solo Square Rame… Lexi Bikin Pengunjung Penasaran…
Yeah dulur… Sejak digelar event Lexi Exhibition dari tanggal 8 Mei 2018 kemarin, stand Yamaha Lexi 125 yang ada di Atrium Solo Square Jl. Slamet Riyadi Solo tidak pernah sepi. Ternyata banyak pengunjung yang sudah penasaran dengan produk terbaru dari Yamaha ini. Pengunjung yang rata-rata datang bersama keluarga, dengan penuh seksama mendengarkan penjelasan dari sales untuk mengobati rasa penasaran mereka.
Continue reading “Solo Square Rame… Lexi Bikin Pengunjung Penasaran…”

Penasaran dengan Si Sexy Lexi… Yuk Datang Ke Launchingnya di Solo…


Penasaran dengan Si Sexy Lexi… Yuk Datang Ke Launchingnya di Solo…
Yeah salam satu aspal… Kira-kira ada yang penasaran nggak nih sama Yamaha Lexi 125… Kalau ada, yuk datang ke acara launching Yamaha Lexi 125 di Solo… Emangnya kapan dan dimana tempatnya lur… Woke cekidot guys…
Continue reading “Penasaran dengan Si Sexy Lexi… Yuk Datang Ke Launchingnya di Solo…”