Modifikasi Stoplamp Sonic 150R Ini Keren Juga

satuaspal.com – Stoplamp Sonic 150R memang banyak yang bilang wagu dan kurang sedap kala dipandang.
image

Lantas, stoplamp Sonic 150R bagusnya di modif seperti apa sih? Dulu dah pernah ane bikin postingannya nih yang menampilkan beberapa modifikasi stoplamp Sonic 150R (Pemilik Sonic 150R Ini Menskotlet Lampu Belakang Sonic 150R nya Biar Tambah Macho), yap modifikasi dengan penempelan skotlet saja. Hasilnya seperti ini.
image
^ distiker full dengan warna hitam transparan, lumayan agak tersamarkan rupa aslinya kan
Atau yang ini…
image
^ stoplamp ditutup sedikit dengan stiker warna hitam tidak transparan di bagian bawah, tapi kalau ane bilang yang ini malah sedikit wagu
Nah atau pilih yang seperti ini nihhh… Wow keren… Sepertinya dengan cara di pasang stiker hitam transparan, terus dikasih stiker warna merah yang bisa menyala (scotlight) dengan dibentuk unik. Keren bukan mas bro…
image
^ sumber grup Honda Sonic 150R Indonesia
Semoga bisa menjadi tambahan referensi bagi pemilik Honda Sonic 150R yang ingin mengutak-atik sisi stoplamp. Salam satu aspal mas bro… (mase)


==========================
Pemirsa punya info seputar otomotif (atau apapun) yang ingin di share di satuaspal.com? Hubungi saja kontak Mase di bawah ini.
√ Email : motorsport150@gmail.com
√ Whatapps : 085747151746 (no sms or call)
√ BBM : 5A1F7DBC

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*